Cara Gampang Membuat Bawal Saus Asam Manis Pedas yang Bisa Manjain Lidah

Bawal Saus Asam Manis Pedas

Sedang mencari ide Resep Bawal Saus Asam Manis Pedas yang Lezat yang unik?, Resep Bawal Saus Asam Manis Pedas Anti Gagal memang akhir-akhir ini sedang banyak dicari oleh teman-teman disekitar kita mungkin salah satunya kalian. masyarakat memang telah terbiasa menggunakan internet di gadget untuk melihat informasi gambar untuk dijadikan ide. Dipostingan Kali ini saya akan berbagi panduan cara memasak Bagaimana Membuat Bawal Saus Asam Manis Pedas yang Lezat Sekali untuk menyiapkannya memang tidak susah dan tidak juga mudah. Kalau keliru mengolah maka hasilnya akan hambar dan justru cenderung tidak enak. Padahal Bawal Saus Asam Manis Pedas yang enak selayaknya memiliki aroma dan cita rasa yang bisa memancing selera kita.

Banyak hal yang sedikit banyak mempengaruhi kualitas rasa dari Bawal Saus Asam Manis Pedas, mulai dari jenis bahan, kemudian pemilihan bahan segar, sampai cara mengolah dan menghidangkannya. Tak perlu pusing jika ingin menyiapkan Bawal Saus Asam Manis Pedas yang enak di mana pun anda berada, karena asal sudah tahu triknya maka hidangan ini bisa menjadi suguhan spesial. Selanjutnya adalah gambar berkaitan dengan Bawal Saus Asam Manis Pedas yang dapat Anda jadikan contoh.

Di bawah ini ada beberapa tips dan trik praktis dalam mengolah Bawal Saus Asam Manis Pedas yang siap dikreasikan. Anda dapat membuat Bawal Saus Asam Manis Pedas memakai 14 jenis bahan dan 9 tahap pembuatan. Berikut ini langkah-langkah dalam menyiapkan hidangannya.

Hidangan ala ala restoran seafood😊. Saya tambahkan irisan wortel agar lebih sehat dan menarik.

Source πŸ‘‰ Ayu Widiyastuti

Bahan-bahan dan bumbu yang diperlukan untuk menyiapkan Bawal Saus Asam Manis Pedas:

  1. 2 ekor bawal hitam ukuran sedang, bersihkan
  2. Bahan lumuran ikan : lihat resep bumbu ikan goreng terlampir
  3. Bahan saus :
  4. 5 siung bawang merah
  5. 5 siung bawang putih
  6. Cabe rawit segenggam (sesuai selera)
  7. 2 buah tomat merah
  8. 1 buah bawang bombay
  9. Saus cabai, botol ukuran kecil
  10. 1 sdm tepung maizena, larutkan dengan 5 sdm air matang
  11. 1/2 sdt garam atau secukupnya
  12. 1/2 sdt kaldu bubuk atau secukupnya
  13. 1/2 sdt gula pasir atau secukupnya
  14. 100-150 ml air

Langkah-langkah membuat Bawal Saus Asam Manis Pedas

  1. Lumuri ikan bawal yang sudah dibersihkan dengan air jeruk nipis, diamkan kurleb 15 menit, lalu bilas dengan air & tiriskan. Kemudian lumuri merata dengan bumbu ikan goreng (handmade) diamkan kembali selama 15 atau 30 menit agar bumbu lebih meresap.
  2. Goreng ikan dalam minyak panas hingga matang kuning keemasan lalu tiriskan.
  3. Iris²/potong² bahan untuk sausnya (bawang putih + bawang merah + cabe rawit + tomat + bawang bombay + wortel)
  4. Panaskan 5 sdm minyak goreng. Tumis bahan irisan hingga harum. Setelah harum masukkan 100 - 150 ml air matang.
  5. Masukkan saus cabai (banyaknya sesuai selera ya bund)😊. Kalo saya mah suka yg pedas.
  6. Aduk² terus hingga tomatnya larut dengan air hingga menyatu menjadi saus. Api nya sedang aja ya, jangan besar.
  7. Masukkan larutan tepung maizena. Aduk terus hingga saus agak mengental. Beri garam, gula dan kaldu bubuk. Koreksi rasa.
  8. Masukkan irisan bawang bombay hingga sedikit layu. Taruh sebagian saus di dalam wadah, lalu letakkan ikan bawal yg sudah digoreng tadi diatasnya., kemudian siramkan kembali sisa sausnya ke atas ikan. Taburi dengan irisan daun bawang.
  9. Selamat mencobaπŸ˜ŠπŸ™

Gimana nih? Mudah bukan? Itulah cara membuat Bawal Saus Asam Manis Pedas yang bisa Anda lakukan di rumah. Semoga bermanfaat dan selamat mencoba!

Iklan Atas Artikel

Iklan Tengah Artikel 1

Iklan Tengah Artikel 2

Iklan Bawah Artikel