Resep Pepes Ikan Kembung Anti Gagal

Pepes Ikan Kembung

Lagi mencari inspirasi Resep Pepes Ikan Kembung, Lezat Sekali yang unik?, Cara Gampang Menyiapkan Pepes Ikan Kembung, Enak Banget memang sekarang ini sedang banyak dicari oleh masyarakat disekitar kita mungkin salah satunya kalian. paara ibu-ibu muda memang telah terbiasa menggunakan internet di gadget untuk melihat informasi gambar untuk dijadikan contoh. dan kali ini saya akan sharing panduan cara menyiapkan Resep Pepes Ikan Kembung, Bisa Manjain Lidah untuk membuatnya memang tidak terlalu sulit namun tidak gampang juga. Jika salah mengolah maka hasilnya tidak akan memuaskan dan bahkan tidak sedap. Padahal Pepes Ikan Kembung yang enak selayaknya memiliki aroma dan rasa yang bisa memancing selera kita.

Banyak hal yang sedikit banyak mempengaruhi kualitas rasa dari Pepes Ikan Kembung, pertama dari jenis bahan, selanjutnya pemilihan bahan segar, hingga cara mengolah dan menghidangkannya. Tidak usah pusing kalau ingin menyiapkan Pepes Ikan Kembung yang enak di rumah, karena asal sudah tahu triknya maka hidangan ini mampu jadi suguhan spesial. Seterusnya adalah gambar mengenai Pepes Ikan Kembung yang dapat sobat jadikan ide.

Nah, kali ini kita coba, yuk, siapkan Pepes Ikan Kembung sendiri di rumah. Tetap berbahan sederhana, hidangan ini bisa memberi manfaat dalam membantu menjaga kesehatan tubuhmu sekeluarga. Anda bisa membuat Pepes Ikan Kembung menggunakan 21 jenis bahan dan 3 langkah pembuatan. Berikut ini cara untuk menyiapkan hidangannya.

Bismillah..
Pepesan, salah satu menu masakan dengan menggunakan daun pisang sebagai bungkusannya. Isinya? Bisa beragam, dari mulai ikan, sayur atau tahu tempe.

Pepes ikan ini berkesan sekali, dulu saat hamil anak pertama sempat mengalami gejala kelebihan protein. Menu makan pun diubah, tidak boleh sembrono. Mengurangi konsumsi makanan yang terlalu berperasa, berminyak, berlemak, terlalu asam dan pedas. Kadang bosen makan ikan pindang atau kuah terus, jadi salah satu alternatifnya yaaa dipepes.

Dengan dipepes kandungan nutrisi ikan yg didapat lebih banyak, bebas minyak, Insyaallah lebih tayyib yaah..😁

Bahan-bahan dan bumbu yang diperlukan untuk menyiapkan Pepes Ikan Kembung:

  1. 4 ekor ikan kembung
  2. 10 buah belimbing wuluh
  3. Segenggam daun kemangi
  4. 3 batang sereh, geprek lalu sobek memanjang
  5. 3 lbr daun salam
  6. 10 bh cabe rawit
  7. 1/2 sdt garam
  8. 1 bh jeruk nipis
  9. 7 lbr daun jeruk, iris tipis
  10. Bumbu yang dihaluskan
  11. 3 siung bawang putih
  12. 4 siung bawang merah
  13. 2 bh tomat merah
  14. sejempol jahe
  15. 1 ruas sereh, ambil putihnya
  16. 3 bh kemiri
  17. 1 sdt ketumbar bubuk
  18. 1 sdt garam
  19. 1 sdt kaldu jamur
  20. 1 sdt merica bubuk
  21. 1 sdt kunyit bubuk

Langkah-langkah untuk membuat Pepes Ikan Kembung

  1. Bersihkan ikan, mari nasi dengan garam dan air jeruk nipis, sisihkan. Haluskan bumbu.
  2. Panaskan sedikit minyak. Tumis bumbu hingga matang dan harum, masukkan daun jeruk. Matikan api, masukkan ikan dan belimbing wuluh, aduk rata dengan bumbu.
  3. Ambil selembar daun pisang, tata selembar daun salam, ikan, cabe rawit lalu kemangi diatas daun yg sdh dibersihkan dan diraut di api agar lentur. Bungkus pepesan dan semat dgn lidi. Lakukan sampe selesai. Kukus ikan selama 20-25 menit. Ikan pepes siap dihidangkan dgn nasi hangat.

Terima kasih telah menggunakan resep yang saya tampilkan di halaman ini. Harapan kami, olahan Pepes Ikan Kembung yang mudah di atas dapat membantu Anda menyiapkan makanan yang enak untuk keluarga/teman maupun menjadi ide dalam berbisnis kuliner. Selamat mencoba!

Iklan Atas Artikel

Iklan Tengah Artikel 1

Iklan Tengah Artikel 2

Iklan Bawah Artikel