Bagaimana Menyiapkan Bau Peapi Mandar | Pallumara Tuna | Ikan Kuah Khas Mandar Anti Gagal

Bau Peapi Mandar | Pallumara Tuna | Ikan Kuah Khas Mandar

Lagi mencari ide Resep Bau Peapi Mandar | Pallumara Tuna | Ikan Kuah Khas Mandar, Bisa Manjain Lidah yang unik?, Cara Gampang Membuat Bau Peapi Mandar | Pallumara Tuna | Ikan Kuah Khas Mandar, Sempurna memang waktu ini sedang banyak dicari oleh teman-teman disekitar kita mungkin salah satunya Anda. para netizen memang sudah terbiasa mamnfaatkan internet di gadget untuk melihat informasi gambar untuk dijadikan inspirasi. nah kali ini saya akan membagikan tutorial cara menyajikan Cara Gampang Membuat Bau Peapi Mandar | Pallumara Tuna | Ikan Kuah Khas Mandar yang Menggugah Selera untuk menyiapkannya memang tidak susah dan tidak juga mudah. Jika salah mengolah maka hasilnya tidak akan memuaskan dan justru cenderung tidak enak. Padahal Bau Peapi Mandar | Pallumara Tuna | Ikan Kuah Khas Mandar yang enak harusnya sih memiliki aroma dan rasa yang bisa memancing selera kita.

Banyak hal yang sedikit banyak berpengaruh terhadap kualitas rasa dari Bau Peapi Mandar | Pallumara Tuna | Ikan Kuah Khas Mandar, pertama dari jenis bahan, kemudian pemilihan bahan segar, sampai cara mengolah dan menyajikannya. Tidak usah pusing kalau mau menyiapkan Bau Peapi Mandar | Pallumara Tuna | Ikan Kuah Khas Mandar enak di rumah, karena asal sudah tahu triknya maka hidangan ini bisa menjadi sajian spesial. Seterusnya merupakan gambar mengenai Bau Peapi Mandar | Pallumara Tuna | Ikan Kuah Khas Mandar yang dapat kamu jadikan wawasan.

Pallumara Tuna Anda dapat membuat Bau Peapi Mandar | Pallumara Tuna | Ikan Kuah Khas Mandar memakai 12 jenis bahan dan 4 langkah pembuatan. Berikut ini langkah-langkah untuk membuat hidangannya.

Bismillah...

Arisan cooksnap kali ini dimenangkan oleh mbak @musdalifaaah
Cekricek ketemu resep ini. Kebetulan di rumah ada stok ikan tuna dan asam mangga yang memang rencana mau dimasak begini tapi versi yang biasa dibuat oleh ibu mertua.
Pengen coba resep ini yang cara memasaknya sedikit berbeda dari yang Mamake tau selama ini.

Biasanya Mamake buat dengan bumbu hanya diiris saja dan tanpa cabe keriting. Di resep ini bumbu diulek dan ada penambahan cabe keriting.

Bau Peapi artinya ikan masak khas orang Mandar atau Sulawesi khususnya Sulawesi Barat. Orang Mandar terbiasa dengan aroma dapur dari ikan kuah khasnya, sebutannya bau peapi.

Untuk Mamake yang berdarah Bugis, biasa menyebut masakan ini dengan Pallumara dan biasanya memakai ikan bandeng.

Masakan ini akan memberi efek nagih setelah berulang-ulang dihangatkan. Sehingga Mamake lebih suka makan minimal 1 hari setelah memasaknya. Saat telah bermalam dan berulang kali dihangatkan, bumbunya semakin menyatu dengan kuah dan daging ikannya sehingga bau amis ikan pun tidak terasa, yang ada citarasa yang bikin makan jadi lahap..
Penasaran? Cuss di-cooksnap ^^

Salam nikmat tak tersisa 🍽

Source : @musdalifaaah

Link resep asli ⤵️
https://cookpad.com/id/resep/13955664-bau-peapi-mandar?invite_token=G8zwxKP8vdnjoQ8t3unhYYwW&shared_at=1632150229

#roemahcoklat
#RecookBubuhanKaltim
#BubuhanKaltim_Musdalifah
#KulaEtamCoCoK
#Cookpadcommunity_Kaltim
#Cookpadcommunity_Bontang

Bahan-bahan dan bumbu yang digunakan untuk menyiapkan Bau Peapi Mandar | Pallumara Tuna | Ikan Kuah Khas Mandar:

  1. 1 ekor ikan tuna atau cikalang (uk.sedang)
  2. 1 siung bawang putih
  3. 6 siung bawang merah
  4. 5 buah cabai merah keriting (sesuai selera)
  5. 1 ruas kunyit
  6. 1 sdt kunyit bubuk
  7. 7 buah asam mangga
  8. 1 1/2 sdt asam jawa
  9. 1 sdt merica bubuk
  10. Garam (sesuai selera)
  11. 1 liter air
  12. 3 sdm minyak goreng

Cara membuat Bau Peapi Mandar | Pallumara Tuna | Ikan Kuah Khas Mandar

  1. Potong-potong ikan kemudian bagi dua bagian kepala.
  2. Ulek halus bawang putih, merica, kunyit, garam dan cabai keriting. Kemudian iris tebal bawang merah. Campurkan ke bumbu halus beserta asam mangga yang sudah dicuci. Ulek kasar jangan sampai bawang merah halus. Beri minyak goreng.
  3. Oles ikan yang sudah dipotong dengan bumbu.
  4. Masukkan ikan, asam jawa, merica halus, air dan kunyit bubuk ke dalam panci. Masak dengan api sedang hingga mendidih. Koreksi rasa.
    Bau Peapi siap disajikan dengan tambahan cabe rawit utuh.
    Akan lebih nikmat disajikan setelah bermalam dan telah dihangatkan beberapa kali.

    Selamat mencoba 💐

Pallumara Tuna Semoga bermanfaat dan selamat mencoba!

Iklan Atas Artikel

Iklan Tengah Artikel 1

Iklan Tengah Artikel 2

Iklan Bawah Artikel